fbpx

3 Perbandingan Paling Mendasar Antara Mesin Cetak Sablon Kaos DTG Dan Menggunakan Peralatan Sablon Kaos Manual Sederhana

cara sablon baju kaos

Anda pernah dengar enggak istilah DTG (Direct To Garment)?, ya sebuah teknologi terbaru dari sablon kaos. Ibarat pengembangan dari sablon manual supaya Anda mendapatkan hasil sablon yang ok. Nah kalau Anda belum tahu perbandingan sablon DTG maupun manual silahkan lihat perbandingan di bawah ini:

  1. Proses Pembuatan

Sablon DTG:

Berbicara printer DTG memang menggunakan tinta khusus seperti sablon tekstil lalu bagaimana proses pembuatannya? lebih cepat lalu bisa langsung jadi.

Sablon Manual:

Kalau menggunakan teknik sablon kaos sih menggunakan screen atau film sablon, hal ini prosesnya akan lebih lama dan yang bisa memiliki keahlian ini cuman orang-orang berpengalaman di bidang ini.

  1. Peralatan yang Digunakan

Sablon DTG:

Kalau menggunakan printer DTG sih ada komputer maupun mesin press, dan kompresor tapi kalau ngomongin harga printer DTG itu berapa yah?

– Insta – Jet A3+ Rp 21.000.000

– Printer Epson DTG A3 Gelap & Terang Rp 16.500.000

– DTG CV/ Printer Kaos DTG A3 Gelap & Terang Rp 15.900.000

– Printer Kaos DTG A4 Gelap & Terang Rp 10.500.000

– Printer Kaos DTG A4 Terang Rp 5.900.000

– Mesin Digital Printing A3 Sablon Printer dtg Rp 16.900.000

– Printer DTG A3 Super Rp 17.500.000

– Printer DTG A3 New Era Rp 18.500.000

– Printer DTG A3 Transformer Rp 19.100.000

Mahal-kan?

Sablon Manual

Ngomongin sablon manual sih ada beberapa yang sederhana seperti:

– Papan banting

– Rakel

– Screen

– Hairdryer

– Tinta

– Coater.

  1. Jumlah Kaos yang Bisa Diproduksi

Sablon DTG

Dengan menggunakan teknik DTG ini memang tidak ada minimal order loh jadinya Anda bisa pesan satuan.

Sablon Manual

Memang membutuhkan minimal order supaya mengurangi ongkos produksi yang beban, kira-kira berapa yah minimalnya? Rata-rata sih 12 pcs. Nah bagaimana pilihan Anda?, lebih baik memilih jasa sablon manual saja di Abyad Apparel Pro. Karena kami merupakan layanan jasa sablon berkualitas apalagi harga yang terjangkau loh. Bagaimana dengan tinta sablonnya? eco friendly (ramah lingkungan) jadinya menghasilkan kualitas yang premium.